Analisis Penerapan Media Pembelajaran Augmented Reality (AR) Terhadap Mahasiswa Matematika Pada Materi Barisan Cauchy Mata Kuliah Analisis Real

https://doi.org/10.51574/kognitif.v5i1.2860

Authors

  • Muhammad Alfi Siregar Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan
  • Jeki Chrisman Situmeang Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan
  • Michael Christian Simanullang Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Keywords:

Augmented Reality, Pembelajaran Matematika, Barisan Cauchy, Analisis Real

Abstract

Matematika sering dianggap sulit oleh mahasiswa, terutama pada materi Penelitian ini mengivestigasi penerapan Augmented Reality (AR) dalam konteks pembelajaran mata kuliah analisis real untuk meningkatkan pemahaman terhadap materi barisan Cauchy. Augmented Reality adalah teknologi yang menggabungkan elemen dunia nyata dengan elemen digital ineraktif, sehingga menciptakan pemahaman belajar yang lebih menarik dan imersif. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi manfaat penggunaan AR dalam pembelajaran matematika terkhusus pada materi barisan Cauchy. Metodologi yang digunakan melibatkan penerapan aplikasi AR dalam materi barisan Cauchy pada mata kuliah analisis real. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara mahasiswa matematika untuk mengevaluasi efektivitas AR. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan AR dapat meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap materi barisan Cauchy yang abstrak, dengan menggunakan AR visualisasi yang lebih nyata dan interaktif. Selain itu, teknologi ini juga terbukti meningkatkan motivasi belajar mahasiswa, membuat mereka lebih antusias dan terlibat dalam menggunakan AR. Dari hasil penelitian ini, dapat disimpulkan  bahwa penerapan teknologi AR memiliki dampak positif yang signifikan. Penggunaan AR tidak hanya membantu dalam memperjelas konsep-konsep matematika yang kompleks, tetapi juga meniptakan pengalaman belajar yang lebih menyenangkan dan memotivasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Muhammad Alfi Siregar, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Jeki Chrisman Situmeang, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Michael Christian Simanullang, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan

References

Handoko, M. T., & Andajani, N. (2023). PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUGMENTED REALITY (AR) PADA MATERI PONDASI TELAPAK DI SMKN 2 SURABAYA. Jurnal Kajian Pendidikan Teknik Bangunan, 9(1), 135-145.

Meilindawati, R., Zainuri, Z., & Hidayah, I. (2023). Penerapan media pembelajaran augmented reality (ar) dalam pembelajaran matematika. JURNAL e-DuMath, 9(1), 55-62.

Novitasari, D., & Pudjiatuti, H. (2020) Analisis Pemahaman Konsep Mahasiswa Pada Materi Analisis Real Berdasarkan Taksonomi Bloom Ditinjau Dari Ranah Kognitif. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 7(2), 153-163.

Prayitno, H., Rahmad, I. , Wiliyanti, V., & Anigrahawati. (2024). Analysis of The Influence of Effective Teaching Methdology, knowledge of Curiculum Design and Class Mastery on The Effectiviness of Teaching and learning Activies. Journal on Education, 6(4), 20641-20646.

Putranto, A., Febrian, W. D., Sanjaya, F., Haryati, H., & Santosa, S. (2024). Tantangan komunikasi dalam Negosiassi Bisnis Lintas Budaya. Journal of Education Research, 5(2), 1920-1924.

Qamariyah, S., & Rosyidah, U. (2022). Kesulitan Belajar Mahasiswa Pendidikan Matematika Pada Mata Kuliah Analisis Real. Jurnal Education FKIP UNMA, 1(2), 396-400.

Rahmatika, Z., Wliyanti, V., & Putri, C. A. S. A. (2024). Science, Technology, Egineering, and Mathematics (STEM) approach in physics learning: Meta-analysis study. AIP Conference Proceedings, 3058(1).

Siregar, B. G. (2024). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN AUGMENTED REALITY (AR) TERHADAP KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN MATERI EKOSISTEM DI KELAS X SMA 1 SERIRIT (Doctoral dissertation, Universitas Pendidikan Ganesha).

Wijaya, W. S., Putranto, A. (2024). Analysis of Visual Communication as a Means of Facing the Challenges of Technological Development in a Securities Company. International Journal of Humanities Education and Social Sciences, 3(4).

Published

2025-03-27

How to Cite

Siregar, M. A., Situmeang, J. C., & Simanullang, M. C. (2025). Analisis Penerapan Media Pembelajaran Augmented Reality (AR) Terhadap Mahasiswa Matematika Pada Materi Barisan Cauchy Mata Kuliah Analisis Real. Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika, 5(1). https://doi.org/10.51574/kognitif.v5i1.2860

Most read articles by the same author(s)