PELATIHAN PEMBUATAN POSTER UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS INFORMASI WISATA DI TELUK SULAIMAN KECAMATAN BIDUK-BIDUK KABUPATEN BERAU
https://doi.org/10.51574/patikala.v4i2.2522
Keywords:
Pelatihan, wisata, publikasi, poster, Teluk SulaimanAbstract
Pengabdian ini bertujuan untuk melakukan Pelatihan Pembuatan Poster Untuk Untuk Meningkatkan Kualitas Informasi Wisata Di Teluk Sulaiman Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau. Kegiatan ini juga bertujuan memberikan pemahaman terhadap pentingnya informasi pada generasi muda khususnya pada mahasiswa berasal dari Teluk Sulaiman Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau. Pelaksanaan pengabdian diadakan pada bulan Mei-Oktober 2024. Kegiatan ini dilaksanakan di Kabupaten Berau. Metode yang digunakan dalam PPM ini yaitu metode ceramah, diskusi interaktif. Adapun langkah pelaksanaannya yaitu tahap persiapan, pelaksanaan, evaluasi, dan upaya tindak lanjut (rekomendasi). Sosialialisasi dilaksanakan dengan pemberian materi yang meliputi. Pertama, pentingnya pembuatan Poster untuk meningkatkan informasi wisata di Teluk Sulaiman Kecamatan Biduk-Biduk Kabupaten Berau. Kedua, mengenal Icon-icon corell draw. Ketiga, cara mengaflikasikan Corel Draw dan. Keempat, melihat hasil prodak poster yang dihasilkan.
Downloads
References
Meyer, J. (2019). Tourism Promotion and Local Culture. International Journal of Tourism Research.
Novan Jemmena A, Putri Novita T, Dkk. 2007. Pelatihan Teknis Fotografi dan Pembuatan Poster untuk Meningkatkan Kualitas Informasi Penelitian Situs Liyangan di Pojok Rumah Peradaban. Fakultas Seni Media Rekam, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Pranoto, A. (2020). The Impact of the New Capital City on Local Economies and Cultures. Journal of Regional Development Studies.
Rangkuti, F. (2021). Strategi Pemasaran Wisata di Era Digital. Jurnal Manajemen Bisnis.
Septi Nurfadillah, Tio Saputra, Dkk. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Media Poster Pada Materi “Perubahan Wujud Zat Benda” Kelas V Di Sdn Sarakan Ii Tangerang. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial. Vol. 3 No. 1 2021









