Peningkatan pemahaman siswa SMAN 05 Kendari Mengenai Dapatkan, Gunakan, Simpan, dan Buang (DaGuSiBu) Obat
Peningkatan pemahaman siswa SMAN 05 Kendari Mengenai Dapatkan, Gunakan, Simpan, dan Buang (DaGuSiBu) Obat
DOI:
https://doi.org/10.51574/mammiri.v1i3.2164Keywords:
Apoteker, DaGuSiBu, PretestAbstract
Penggunaan obat yang tepat dan bijaksana merupakan aspek penting dalam menjaga kesehatan masyarakat, namun masih banyak yang belum sepenuhnya memahami cara memperoleh, menggunakan, menyimpan, dan membuang obat dengan benar. Oleh karena itu, edukasi mengenai prinsip Dapatkan, Gunakan, Simpan, dan Buang (DaGuSiBu) dilakukan di SMAN 5 Kendari. Metode penyampaian edukasi secara ceramah dengan media leaflet dan power point. Sasaran edukasi yaitu 30 orang siswa. Pelaksanaan kegiatan yaitu pretest, materi, dan tanya jawab. Hasil menunjukkan pengetahuan siswa sebelum diberikan materi sangat rendah. Materi yang disampaikan meliputi cara mendapatkan obat, penggunaan obat sesuai indikasi dan aturan pakai, obat disimpan pada kotak obat, terlindung dari cahaya dan anak-anak. Obat yang telah rusak, kedaluwarsa dapat dimusnahkan sesuai dengan ketentuan. Kesimpulan sosialisasi mengenai DaGuSiBu memberikan peningkatan pengetahuan siswa/siswi mengenai obat-obatan. Edukasi serupa dapat dilakukan pada sekolah lainnya.
References
Aini, F. N., Novrianti, I., & Ubrusun, J. (2024). GAMBARAN PENYIMPANGAN DISTRIBUSI OBAT BEBAS TERBATAS DAN OBAT KERAS PADA TOKO KELONTONG DI RT 17 WILAYAH “X” KOTA TARAKAN. Journal Borneo Science Technology and Health Journal, 4(1), 30–36.
Andi Zulbayu, L. O. M., Nasir, N. H., Awaliyah, N., & Juliansyah, R. (2021). DAGUSIBU Education (Get, Use, Save and Dispose) Medicines in Puasana Village, North Moramo District, South Konawe Regency. Jurnal Mandala Pengabdian Masyarakat, 2(2), 40–45. https://doi.org/10.35311/jmpm.v2i2.29
Anwar, I., Malina, R., & Sida, N. A. (2024). SOSIALISASI DAGUSIBU (DAPATKAN, GUNAKAN, SIMPAN DAN BUANG) OBAT DENGAN CARA YANG BENAR DAN PENYULUHAN PENGGUNAAN OBAT DIABETES MELITUS PADA PASIEN LANJUT USIA DI BLUD UPTD PUSKESMAS PUUWATU KOTA KENDARI. Mosiraha: Jurnal Pengabdian Farmasi, 2(1), 1–9.
Apriani, E. F., Fitrya, Amriani, A., Novita, R. P., Ahmadi, A., Starlisa, V., Hardestyariki, D., Khakim, M. Y. N., Supartini, E., & Dewi, S. (2023). Edukasi DAGUSIBU (Dapatkan, Gunakan, Simpan, dan Buang) Obat Dengan Benar Kepada Civitas Akademisi SMAN 1 Cibinong Kab. Bogor. Jurnal BUDIMAS, 05(01), 1–7.
Jacob, D. E., & Sandjaya. (2018). Faktor faktor yang mempengaruhi kualitas hidup masyarakat Karubaga district sub district Tolikara propinsi Papua. Jurnal Nasional Ilmu Kesehatan (JNIK), 1(69), 1–16. https://journal.unhas.ac.id/index.php/jnik/index
Purnamasari, I., Sri Wahyuni, Y., Basir, H., Thalib, M., Sulaiman, Jariah, A., Widyastuti, S., Duppa, M. T., Masri, A., & Pratama, A. A. (2023). PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG PENGGUNAAN DAN PENGELOLAAN OBAT YANG RASIONAL MELALUI PENYULUHAN DAGUSIBU KEPADA DISABILITAS TULI. JPMY, 2(2), 22–26.
Ramadhani, A. L., Ayuningtyas, T. R., & Adzkiyak. (2020). Pengembangan leaflet sebagai media pembelajaran sejarah Indonesia untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas X SMA 04 Ma’Arif Perintis Tempurejo tahun ajaran 2019/2020. SANDHYAKALA : Jurnal Pendidikan Sejarah, Sosial Dan Budaya, 1(1), 1–8.
Sida, N. A., Firdarini, E. A., Muhammad, U. K., & Ramdhayani, V. (2024). Edukasi Pencegahan dan Penanganan Penyakit Influenza Selama Musim Hujan pada Pasien di Klinik dan Apotek Callista Farma. Jurnal Pengabdian Masyarakat Panacea, 2(2), 93. https://doi.org/10.20527/jpmp.v2i2.12228
Sida, N. A., Kasmawati, H., Rafid, A., Halu Oleo, U., & Tenggara, S. (2024). Mewujudkan Masyarakat Paham Obat Melalui Sosialisasi Dagusibu pada Masyarakat di Kecamatan Anduonohu Kota Kendari. MAMMIRI: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 17–22.
Sida, N. A., Sabarudin, S., Mahmudah, A., Nuralifah, N., & Parawansah, P. (2024). Jurnal Abdi dan Dedikasi Kepada Masyarakat Indonesia Peningkatan Pemahaman Masyarakat Mengenai Beyond Use Date (BUD) Obat sebagai Upaya Pencegahan Kesalahan Dalam Pengobatan I N F O A R T I K E L A B S T R A K. Jurnal Abdi Dan Dedikasi Kepada Masyarakat Indonesia (NadiKami), 02(2).
Yusransyah, Y., Stiani, S. N., & Zahroh, S. L. (2021). Pengabdian Masyarakat Tentang Dagusibu (Dapatkan, Gunakan, Simpan Dan Buang) Obat Dengan Benar Di Smk Ikpi Labuan Pandeglang. Jurnal Abdi Masyarakat Kita, 1(1), 22–31. https://doi.org/10.33759/asta.v1i1.95